CMS Populer part.2

0 komentar Sabtu, 12 Mei 2012 di 21.36 - Edit entry?

Melanjutkan postingan artikel sebelumnya, postingan kali ini adalah part ke-2 dari artikel CMS popular part.1. memang cukup panjang untuk melakukan reviewnya karena perlu cari data-data disana-sini dan menanyakan pendapat orang yang telah menggunakan CMS-CMS yang saya ulas.
Langsung saja deh, ini dia lanjutan reviewnya..
  3.       Wordpress

Sama seperti dua CMS yang telah diulas pada part 1, wordpress juga merupakan perangkat lunak CMS free open source. Wordpress dapat dikatakan sebagai the most popular CMS from the three, paling popular diantara ketiga CMS yang saya ulas. Bersaing ketat dengan Joomla!, wordpress mempunyai pengguna terbanyak.
Wordpress dibuat oleh matt mullenweg dan mike little pada tahun 2003 setelah b2 dihentikan oleh programmernya, dan Matt  merupakan pengguna b2.  Wordpress mempunyai dua alamat yang berbeda yaitu wordpress.com untuk pengguna yang ingin membuat blog dengan cepat  dan langsung punya alamat website dan wordpress.org. untuk pengguna yang ingin mengubah/memodifikasi wordpress sesuai keinginan maupun membuat blog dengan alamat dan server sendiri.
Untuk fiturnya, wordpress mempunyai fitur-fitur yang tidak kalah dengan Joomla!, dan telah membuat CMS ini begitu popular. Keunggulan wordpress untuk blog antara lain gratis, opensource, mudah dioperasikan, template dan tampilan mudah dimodifikasi sesuai keinginan, multi user, community support, search engine friendly, mendukung banyak kategori untuk satu artikel, mendukung LaTex, tersedia pengelolaan teks, fasilitas trackback dan pingback dan beberapa fitur lain yang masih terus dikembangkan.

Terakhir, untuk sekedar perbandingan antara ketiga CMS ini, saya sajikan datanya :

Secara garis besar, ketiga CMS di atas mempunyai fungsi utama yang hampir sama. Namun masing-masing mempunyai kelebihan dan keunggulan serta kekurangannya sendiri. Review dan pendapat orang-orang belum tentu sama dengan pendapat kita. So, we need to try and proof it by ourselves. Coba dan buktiikan sndiri, lalu pilih mana yang paling tepat untuk kita.

Ayo, dipilih, dipilih, dipilih…

CMS populer….part.1

0 komentar di 21.34 - Edit entry?

Setelah mengulas tentang what is CMS all about, sekarang waktunya melakukan seleksi CMS mana yang tepat untuk web yang akan kita kelola. Tidak berbeda dengan hosting, kita juga harus melakukan review CMS sehingga kita tidak salah pilh karena CMS sangat berpengaruh pada sebuah website.
Saya kasih sedikit review dari beberapa CMS yang populer dan paling sering digunakan oleh pemilik web dunia :

Content Management system

0 komentar di 21.27 - Edit entry?

   Masih berbicara soal website dan unsur-unsurnya.. kali ini akan saya ulas sedikit tentang salah satu unsur yang tak kalah pentingnya dari sebuah website selain hosting, yaitu content management system atau biasa disingkat CMS. Bagi temen-temen yang masih baru belajar dan ingin mengelola web mungkin muncul sebuah tanda tanya setelah mendengar kata content management system. Ya, CMS apaan si?? Kalau saya si suka mengartikannya secara harfiah (bahasanya), content=isi, management=memanipulasi/mengatur, system=sistem. Kasarnya, CMS adalah system pengaturan isi. Setelah saya tanyakan sama si embah google, ternyata CMS tak lain dan tak bukan adalah suatu perangkat lunak. Kalau digabung-gabungkan, kira-kira begini : CMS adalah suatu perangkat lunak yang  digunakan oleh pemilik web sehingga memungkinkan  pemilik web untuk menambahkan maupun memanipulasi dengan mengubah isi dari websitenya.
Biasanya, sebuah CMS terdiri dari dua unsur penting, yaitu :
a.       Aplikasi manajemen isi /Content Management Aplication (CMA),

Beberapa WebHosting pilihan dari Indonesia

1 komentar di 21.19 - Edit entry?

    Ketika kita membuat website, salah satu hal yang sangat penting adalah ketika kita memilih web hosting. Web hosting yang kita pilih haruslah handal, yang terbaik untuk web kita. Teman saya pernah cerita tentang pemilihan hosting yang tidak tepat. webhosting murah memang cukup menggiurkan, namun hal itu berakibat fatal pada web yang dia kelola. Dia memilih webhosting hanya karena murah tanpa melihat reviewnya terlebih dahulu. Kebetulan saya akan membuat web,atas sarannya, saya mencari-cari review webhosting dengan mbah google, dan hasilnya cukup banyak. Berhubung saya seorang yang cinta Indonesia, saya cari dulu review-an tentang hosting dalam negeri. Bagi teman-teman yang juga mau membuat web dengan webhosting local, berikut saya infokan sedikit reviewnya. Check this out,,,
     1.       Ard hosting