statistika

KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah pengamatan sederhana di lingkungan UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG dengan tema “Meneliti Nilai UTS Statistika Mahasiswa Fasilkom Semester III Angkatan 2010”.
Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada dosen pengajar mata kuliah Statistika M. jajuli, S.Si, teman-teman seperjuangan dan seluruh pihak yang telah membantu terselesaikannya makalah hasil penelitian ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu.
Penulis menyadari bahwa makalah ini masih sangat jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis harapkan kritik dan saran yang membangun dari seluruh pembaca untuk perbaikan di masa yang akan datang.
Akhirnya penulis berharap semoga makalah hasil penelitian ini berguna bagi penulis pada khususnya dan seluruh pembaca pada umumnya.

                                                                                    Karawang, 22 Desember 2011

                                                                                                Penulis







BAB. 1. PENDAHULUAN

1.1.            Latar belakang masalah
Jumlah SKS untuk setiap mata kuliah bagi mahasiswa FASILKOM pada semester III adalah sebanyak 3 SKS. Dengan jumlah SKS yang cukup besar tersebut, akan sangat mempengaruhi perolehan nilai IPK bagi para Mahasiswa. Begitu pun mata kuliah Statistika yang akan penulis coba bahas pada makalah ini sebagai hasil penelitian yang telah penulis lakukan sebelumnya. Meskipun mata kuliah Statistika berbeda dengan Matematika, perhitungan(hal-hal yang sangat matematis) adalah bagian dari mata kuliah ini. Seperti telah diketahui bahwa tidak sedikit mahasiswa yang agak kesulitan dalam berhitung, maka mendapatkan nilai yang baik pada mata kuliah ini memerlukan perjuangan yang cukup berat. Penulis mengambil tiga variabel sebagai objek penelitian, yaitu “Nilai UTS Statistika Kelas A”, “Nilai UTS Statistika Kelas B” dan “Nilai UTS Statistika Kelas E”, yang pada masing-masing dari ketiga variabel tersebut penulis bagi lagi berdasarkan gender. Penulis memutuskan untuk menjadikan tiga variabel tersebut sebagai objek penelitian dengan mempertimbangkan Kelas A, B dan E dibimbing oleh satu Dosen yang sama dalam Mata Kuliah Statistika sehingga sangat relevan jika penulis melakukan perbandingan diantara ketiga variabel tersebut. Selain alasan sebelumnya, Kelas A, B dan E mempunyai jumlah dan anggota yang cukup konstan sehingga pengamatan akan lebih mudah. Pembagian masing-masing variabel berdasarkan gender akan lebih mudah dalam penarikan kesimpulan yang lebih spesifik.

1.2.            Maksud dan tujuan
Penyusunan makalah ini dimaksudkan sebagai bukti hasil penelitian yang telah penulis lakukan di lingkungan UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG, tepatnya pada fakultas Ilmu Komputer program diklat Informatika semester III angkatan 2010. Sesuai dengan tema, maka makalah ini akan merepresentasikan hasil penelitian pada nilai UTS Statistika mahasiswa semester III. Dari hasil penelitian tersebut, dapat dianalisa kemudian ditarik beberapa kesimpulan mengenai mata kuliah statistika serta kualifikasi bagi tiap kelas serta gender dengan menghitung rata-rata dan lain sebagainya.

BAB II. PEMBAHASAN
II.1.Data Nilai UTS Statistika
II.1.1. Data Nilai UTS Statistika Kelas A
            Berdasarkan hasil penelitian yang penulis lakukan, terdapat tiga puluh tujuh (37) mahasiswa dalam Kelas A. Berikut ini adalah nilai UTS Statistika dari ke-37 mahasiswa tersebut setelah dibagi berdasarkan gender :
1.      Perempuan
No.
NPM
Nama Mahasiswa
UTS
1
1041177004009
Dheby Sushanthi
48.25
2
1041177004015
Sisca Amelia Putri
34
3
1041177004037
Cindy Aprila Ekarini
49
4
1041177004044
Yoanna Sumarto Putri
55
5
1041177004046
Dea Chintia
54.5
6
1041177004061
Eka Sri Mustari
43.25
7
1041177004038
Khoerunnisa
49.75
8
1041177004220
Intan Purnamasari
55

2.      Laki-laki
No.
NPM
Nama Mahasiswa
UTS
1
1041177004004
Sapriyadi
34.75
2
1041177004006
Kandi Indrayanto
35.5
3
1041177004010
Agus Tri Laksono
44.25
4
1041177004018
Haeli Adnur
34.5
5
1041177004020
Ahmad Fauzi
46
6
1041177004023
Rifky Syaripudin
51
7
1041177004025
Renaldy Makhfud
58.75
8
1041177004027
Khrisna Wahyu Anggara
37.75
9
1041177004032
Dodi Sopanji
25.25
10
1041177004034
Kiki Ahmad Baihaqi
49.75
11
1041177004035
Galih Rakasiwi
51.25
12
1041177004039
Filing Engrid Rizqi
47
13
1041177004042
Aditya Kurniawan
46.25
14
1041177004045
Aditya Mulyadin
55.75
15
1041177004048
Indra Ahmad Ramdani
45.25
16
1041177004049
Ryan Antono
44
17
1041177004052
Muhamad Ma’ruf Fauzi
48.25
18
1041177004053
Agus Ruhyana
42.5
19
1041177004055
Deny Ahmad Firdaus
90
20
1041177004056
Hadi Sucipto
41
21
1041177004057
Rahayudin
44.5
22
1041177004062
Amaludin
42.25
23
1041177004064
Shandy Dwi Saputra
40.25
24
1041177004066
Riyan Riyadi
48.25
25
1041177004142
Syahroni Ridwan
48.25
26
1041177004226
Ahmad Jaelani Sidik
33.5
27
1041177004227
Ryan Alfazri
27.5
28
1041177004245
Hari A. Vickry
30
29
1041177004246
Ilham Firdaus
30.5
« Previous
 
Next »
 

0 komentar:

Your comment / statistika